JAKARTA PUSAT // propamnewstv.id – Dalam rangka kegiatan memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Kepolisian Negara Republik Indonesia menggelar upacara dan rangkaian kegiatan di Monumen Nasional (Monas), di Jakarta pusat. Acara ini dihadiri langsung oleh Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si, jajaran TNI, pejabat negara, tokoh masyarakat, serta ribuan personel Polri dari berbagai daerah. Selasa (01/07/2025).
Kegiatan upacara memperingati Hari Bhayangkara ke-79, berlangsung khidmat dengan berbagai atraksi seperti parade pasukan, flypast helikopter Polri, demonstrasi keterampilan taktis, serta penampilan seni budaya dari Bhayangkari. Tema mengusung memperingati Hari Bhayangkara ke-79 2025 “Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas”
Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si mengucapkan selamat hari bhayangkara ke-79, 01 juli 2025 “Dengan semangat Hari Bhayangkara ke-79, Polri berkomitmen untuk terus menjadi garda terdepan dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan keutuhan NKRI. Kami hadir sebagai pelindung, pengayom, dan pelayan masyarakat dengan menjunjung tinggi profesionalisme, integritas, dan keadilan. Ucapnya.”Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas” Terima kasih dan apresiasi setinggi – tingginya “Polri Presisi Mendukung Percepatan Transformasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan Menuju Indonesia Emas”.
Terima kasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada seluruh anggota Polri atas dedikasi, loyalitas, dan pengabdian kepada bangsa dan negara. Semoga Polri semakin profesional, modern, dan terpercaya dalam menjaga keamanan serta melayani masyarakat. Ucapnya
Saya ingginya kepada seluruh anggota Polri atas dedikasi, loyalitas, dan pengabdian kepada bangsa dan negara. Semoga Polri semakin profesional, modern, dan terpercaya dalam menjaga keamanan serta melayani masyarakat. Tuturnya, Menurut pantauan awak media bahwa kegiatan peringatan Hari Bhayangkara ke-79 tahun 2025 dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia, baik di tingkat Mabes Polri, Polda, Polres hingga Polsek, dengan pusat kegiatan nasional yang dipusatkan di Monas, Jakarta.
Penulis : Julius Giawa / Red