Giat Operasi Patuh Jaya 2025 Tindak Pengendara Lawan Arus Di Fly Over Klender

- Reporter

Kamis, 17 Juli 2025 - 05:02

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : Giat Lintas Jaya Tindak Pengendara Lawan Arus di Fly Over Klender Kegiatan dipimpin langsung oleh Iptu Sarwono dari Satlantas Polres Metro Jakarta Timur, didampingi Pengatur Muda Nurul Anwar dari Sudinhub Jakarta Timur.

Foto : Giat Lintas Jaya Tindak Pengendara Lawan Arus di Fly Over Klender Kegiatan dipimpin langsung oleh Iptu Sarwono dari Satlantas Polres Metro Jakarta Timur, didampingi Pengatur Muda Nurul Anwar dari Sudinhub Jakarta Timur.

Jakarta Timur // propamnewstv.id – Kamis, 17 Juli 2025 Dalam rangka mendukung kelancaran Operasi Patuh Jaya 2025, Tim Gabungan Lintas Jaya Jakarta Timur melaksanakan kegiatan preventif dan penindakan terhadap pengendara sepeda motor yang melawan arus di Fly Over Klender, Jalan Raya Penggilingan, Kecamatan Cakung, Kota Jakarta Timur.

Kegiatan ini bertujuan menekan angka pelanggaran lalu lintas serta meminimalisir potensi kecelakaan di jalur rawan, khususnya pada akses fly over yang kerap dijadikan jalur lawan arah oleh pengendara roda dua.

Dalam pelaksanaan operasi tersebut, dikerahkan kekuatan personel gabungan dengan rincian :

  • Satwil Lantas Jakarta Timur : 9 personel Polri
  • Sudin Perhubungan Jakarta Timur : 25 personel Dishub
  • Garnisun TNI : 1 personel
Baca Juga:  Polsek Haurgelis Melakukan pengamanan Tarkam sepak bola di Lapangan Sidadadi kec.Haurgelis Kab.Indramayu

Kegiatan dipimpin langsung oleh Iptu Sarwono dari Satlantas Polres Metro Jakarta Timur, didampingi Pengatur Muda Nurul Anwar dari Sudinhub Jakarta Timur.

Fokus penindakan diarahkan kepada pengendara roda dua yang melawan arus, karena jalur fly over tersebut sangat rawan terjadinya kecelakaan lalu lintas. Selain melakukan penindakan, petugas juga memberikan edukasi secara langsung kepada para pengendara terkait pentingnya tertib berlalu lintas demi keselamatan diri sendiri dan pengguna jalan lainnya.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan masyarakat semakin sadar akan pentingnya mematuhi aturan berlalu lintas demi mewujudkan suasana lalu lintas yang aman, nyaman, dan tertib di wilayah Jakarta Timur.

Penulis : Sarwono / Redaksi

Berita Terkait

Kapolri Tunjuk AKBP I Nyoman Budi Artawan, S.H.,S.I.K.,M.M. Sebagai Wadir Intelkam Polda Bali
Kapolres Sintang Resmi Berganti : AKBP Sanny Handityo Gantikan AKBP I Nyoman Budi Artawan
Polri Beri Rekomendasi Keamanan dan Fasilitas di Pulau Komodo
Direktur PT Gamma Teknologi Inovasi Disidang atas Dugaan Pelanggaran Ketenaganukliran, Kuasa Hukum Ajukan Eksepsi Ne Bis In Idem.
Puluhan Pengedara Terjaring Ops Patuh Maung 2025 Yang Dilkasanakan Ditlantas Polda Banten di Hari ke 4
Ketapang Desa Alaswangi, Direktur Bumdes : Diharapkan Dapat Menjadi Motor Penggerak Ekonomi Desa
Kapolresta Pontianak Resmi Berganti, Kombes Pol Suyono, S.I.K., S.H., M.H. Gantikan Kombes Pol Adhe Hariadi, S.I.K., M.H.
Kapolda Kalbar Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Pejabat Utama dan Kapolres Jajaran
Berita ini 7 kali dibaca
0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 03:47

Kapolri Tunjuk AKBP I Nyoman Budi Artawan, S.H.,S.I.K.,M.M. Sebagai Wadir Intelkam Polda Bali

Jumat, 18 Juli 2025 - 02:39

Kapolres Sintang Resmi Berganti : AKBP Sanny Handityo Gantikan AKBP I Nyoman Budi Artawan

Kamis, 17 Juli 2025 - 13:43

Polri Beri Rekomendasi Keamanan dan Fasilitas di Pulau Komodo

Kamis, 17 Juli 2025 - 12:42

Direktur PT Gamma Teknologi Inovasi Disidang atas Dugaan Pelanggaran Ketenaganukliran, Kuasa Hukum Ajukan Eksepsi Ne Bis In Idem.

Kamis, 17 Juli 2025 - 12:29

Puluhan Pengedara Terjaring Ops Patuh Maung 2025 Yang Dilkasanakan Ditlantas Polda Banten di Hari ke 4

Kamis, 17 Juli 2025 - 10:25

Kapolresta Pontianak Resmi Berganti, Kombes Pol Suyono, S.I.K., S.H., M.H. Gantikan Kombes Pol Adhe Hariadi, S.I.K., M.H.

Kamis, 17 Juli 2025 - 10:17

Kapolda Kalbar Pimpin Upacara Serah Terima Jabatan Pejabat Utama dan Kapolres Jajaran

Kamis, 17 Juli 2025 - 06:47

Kopdes Merah Putih Desa Ranjeng Jadi Percontohan Nasional, SMSI Kabupaten Serang Apresiasi Program Pemerintah Pusat

Berita Terbaru